Senin, 19 September 2011

Mede Kurma Coklat buat Halal Bihalal







Meskipun lebaran sudah lewat tapi halal bihalal antar warga setelah mudik lebaran untuk saling
memaafkan atas segala salah dan dosa masih terus berlangsung hingga habisnya bulan syawal ini.





















Nah, buat meramaikan acara ini aku bawa beberapa toples mede kurma coklat ini sebagai selingan kala acara santai. Meskipun dibuat dengan buru-buru tadi malam akhirnya kelar juga.

Dari komentar yang kudengar tidak mengecewakan, semua pada menyukai selingan yang terbuat dari kurma yang diisi mede dan dilapisi coklat ini, Alhamdulillah











By Raddin’s cake and Cookies













0 komentar:

Posting Komentar